Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2017

Contoh Koperasi Sukses di Indonesia

Koperasi Gapoktan Tani Sehat Koperasi secara umum adalah badan usaha yang bergerak di bidang sosial, dengan beranggotakan orang – orang yang memiliki tujuan yang sama, memiliki azas kekeluargaan, dan peduli dengan perekonomian Indonesia. Koperasi berkembang dengan baik di Indonesia dari lingkup yang kecil hingga lingkup yang besar. Menurut pasal 33 ayat 1 UUD 1945, koperasi merupakan guru perekonomian nasional, karena gerakan usaha ini sesuai dengan kepribadian rakyat Indonesia yang bermental positif. Keanggotaan Koperasi Indonesia bersifat sukarela dan didasarkan atas kepentingan bersama sebagai pelaku ekonomi. Dalam usahanya, koperasi akan lebih menekankan pada pelayanan terhadap kepentingan anggota, baik sebagai produsen maupun konsumen. Kegiatan koperasi akan lebih banyak dilakukan kepada anggota dibandingkan dengan pihak luar. Oleh karena itu, anggota dalam koperasi, bertindak sebagai pemilik sekaligus pelanggan (SAK,1996). Koperasi Gapoktan Tani Sehat  (Badan Hukum No. 188.4